Jumat, 11 November 2016

Apa Itu Sakit Maag Dan Bagaimana Cara Mengatasi Sakit Maag

Teman-teman kalian pasti seringkan mendangar orang sakit maag, barang kali ada  orng tua atau salah satu dari keluarga anda yang menderita sakit maag atau anda senderi adalah seseorang yang mendrita sakit maag.Dalam artikel kali ini saya akan menjelaskan pengertian sakit maag dan cara mengatasi sakit maag.

Sakit Maag
Google Image - Sakit Maag

Apa Itu Sakit Maag...

Sakit maag atau yang biasa disebut gastritis merupakan penyakit yang terjadi pada gangguan lambung. Tingkatnya asam lambung dalam waktu yang lama akan beresiko menyebabkan sakit Maag terjad,i akibat  radang lambung atau tukak pada lambung sehingga penderita akan mengalami rasa sakit (perih) pada lambung dan hulu hati yang biasanya disertai rasa mulas dan mual. Nyeri dan Perih datangnya  secara tiba-tiba dan terkadang langsung spontan hilang. Batu empedu atau batu ginjal yang menyebabkan penyakit tersebut berhenti secara tiba-tiba.

Sakit maag ini sering ditemukan di setiap masyarakat, hal ini terjadi karena disebabkan salah mengatur waktu dan pola makan yang tidak benar. Penyebab dari penyakit maag biasanya,mengkonsumsi makanan gorengan mengandung minyak sangat tinggi sekali lemak yang terkandung. Untuk itu, penyakit maag bisa saja muncul bagi seseorang yang sering mengkosumsi makanan seperti gorengan. Lalu makan tidak teratur, jika selama ini makan selalu terlambat dan tanpa sarapan, atau juga sering makan 1 kali  dalam sehari atau menunggu waktunya lapar dapat menyebabkan penyakit maag terjadi dan mengkonsumsi kafein seperti kita ketahui bisa menenangkan, tapi jika terlalu sering mengkosumsi tanpa makan nasi, maka perut biasanya akan berbunyi seperti kelaparan serta akan dapat menimbulkan sakit maag muncul.- kotakusehat.blogspot.co.id

Selain dari makanan yang disebutkan tadi, ada beberapa hal yang dapat menyebabkan sakit maag dapa terjadi yaitu :

1. Kelelahan
2. Stress
3. Merokok
4. Kurang Istirahat atau Kurang tidur

Bagaimana Cara Mengatasi Penyakit Maag 

Ada beberapa jenis obat yang dapat anda gunakan untuk mengatasi sakit maag yaitu :
  1.   Simetidin
  2.   Antasida
  3.   Ranitidine
  4.   Proton pump inhibitor
  5.   Ctorotective agent


Namun jika anda ingin menggunakan obat seacara alami. Silakan baca berikut ini caranya :

Cara pertama dengan menggunakan kunyit

Maag
Google Image - Obat Alami Untuk Mengatasi Sakit Maag

Siapkan kunyit sekitar 2 jari tangan, kemudian  cuci sampai bersih lalu di parut. Tambahkan air matang secukupnya, saring air kunyit tadi diamkan selama satu malam. Ambil air yang bening untuk di minum. Air kunyit tadi juga bisa langsung diminum. Di minum 2 kali sehari setiap pagi sebelum sarapan dan malam hari menjelang tidur.

Cara kedua dengan pola makan taratur

Terapkan pola makan yang teratur, hal ini akan  dapat mencegah lambung kosong. Pola makan teratur akan membuat lambung terbiasa dengan jam kerja yang tepat saat lambung harus bekerja keras dan saat lambung harus bekerja lambat. Hindari juga terlambat makan karena lambung akan kosonng.

Cara ketiga dengan menu makan yang baik

Hindari makanan yang terlalu pedas, terlalu panas dan makanan yang bersantan serta asam. Hal ini bertujuan untuk mengurangi kenaikan asam lambung.
Cara keempat dengan  tidak  merokok dan jauhi alkohol
Jauhi rokok dan mengkonsumsi alkohol dan maupun yang bersoda . Karena akan menyebabkan iritasi pada dinding lambung.

Cara kelima dengan  menghindari mkana yang sulit dicerna

Saat maag kambuh, hindari memakan makanan yang terlalu sulit di cerna hal ini akan mengakibatkan lambung yang terluka bekerja semakin keras sehingga lambung akan semakin bertambah parah. Hindaari makan agar-agar karena mengandung serat yang tinggi, keju dan ssate kambing.

Oke teman-teman..,itu lah tadi beberapa cara mengatasi sakit maag dengan menggunakan obat maupun dengan cara alami, namun harus juga menjaga pola makan yang teratur dan biasakan dengan perilaku hidup bersih dan sehat. Selamat mencoba teman-teman  dan semoga lekas sembuh.

0 komentar:

Posting Komentar