Rabu, 16 November 2016

Beginilah Cara Mengobati Sariawan Tanpa Rasa Perih

Selamat pagi teman-teman... bagaiamana aktivitas pada hari ini, lancarkan?. Baiklah sebelumnya sudah dibahas dalam artikel tentang mengenai apa itu sariawan dan penyebab terjdinya. Na.. teman-teman sekalian kalain pasti agak sedikit risihkan kalau lagi mengalami sariawan baik itu di lidah, gusi, bibir atau pada  langit-langit mulut.

Pada saat muncul sariawan anda mengalami rasa perih pada saat makan, dan akhirnya nafsu makan pun hilang dengan rasa perih yang di sebabkan oleh sariawan tersebut. Baikalah teman dalam poastingan artikel saya pagi ini, saya akan memberiakan tips untuk mengobati sariawan tanpa rasa perih.  Semoga dengan membacanya anda bisa tahu cara mengobati sariawan tanpa perih.     –kotakusehat.blogspot.co.id

Tips
Sumber : Google Image - Sariawan

Cara Mengatasi Sariawan Tanpa Rasa Perih


Bagi teman yang lagi mengalami sariawan. Berikut ini saya jelaskan cara mengobati sariawan tanpa rasa perih :

Obat Sariawan
Sumber: Google Image - Obat Alami Sariawan


Yang Pertama Daun Basil
Daun basil yaitu salah salah satu jenis bumbu masakan yang bisa membantu mengobati sariawan tanpa ras perih, caranya gunakanlah daun basil yang sudah  anda rebus dan kemudian ambillah airnya.

Yang Kedua Kelapa
Kelapa salah satu jenis buah yang dangan manfaat baik di dalamnya, kalian dapat menggunakan minyak kelapa tersebut dengan cara mengoleskan ke bagian yang tekena sariawan dan dapat juga dangan cara mengunyah kelapa yang sudah kering sehingga dapat membantu menyembuhkan sariawan tanpa adanya perih dan menghilangkan peradangan , selain itu pula kelapa juga dapat mendinginkan suhu tubuh di saat tubuh kita lagi panas.

Yang Ketiga Es Batu
Anda bisa menggunakan es batu cara ini dapat meredakan rasa sakit pada sariawan. Anda bisa melakukan cara ini beberapa kali dalam sehari tujuanya agar peradang bisa hilang.

Yang Keempat Air Garam
Cara ini tersebut terbilang gampang dan mudah yaitu air garam di manfaatkan dengan cara dikumur sehingga dapat membantu menyembuhkan bakteri penyebab terjadinya sariawan.

Yang Keliama Vitamin
Dengan cara mengkonsumsi vitamin B dan C yang mengandung zat besi serta asam folat, didalamnya dapat membantu menymbuhkan sariawan tanpa ras perih.

Yang Keenam Kunyit
Cara ini kalian bisa mencpurkan kunyit dengan air hangat, atau juga dapat membuatnya menjadi pasta. Bahan campuran ini kemudian bisa  di jadikan obat untuk membantu menyembuhkan sariawan tanpa ras perih. Kandungan antisepti yang ada didalamnya akan melawan bakteri penyebab sariawan.

Yang Ketujuh  Yoghurt  Tanpa Bahan Pemanis
Agar dapat meningkatkan kemabali tungkat bakteri baik dalam tubuh kita, maka konsumsilah yoghurt tanpa di tmabahkan bahan pemanis di dalamnya. Kandungan lactobacillus acidophillus yang ada didalamnya dapat membantu anda mengatasi sariawan tenpa rasa perih.

Yang Kedelapan Mengkonsumsi Jus
Mengkonsumsi Jus dapat membantu anda mengatasi sariawan .

Yang Kesembilan Batasi  Asupan Gula dan Produk  Yang Mengndung Ragi
Seperti roti, wine, bir hal tersbut dapat mengakibatkan perkembangan jamur semakin meningkat

Dan Terakhir  Sikat Gigi Dengan Cara 2 Kali Sehari
Tujuan agar dapat menjaga kebersihan mulut dan sebaiknya gantilah sikat gigi anda saat terkena infeksi jamur dan jangh menggunakan sikat gigi bersamaan dengan orang lain.


Oke Teman-teman Itu lah tadi tips cara mengobati atau mengatasi sariawan tanpa rasa perih. Semoga apa yang sudah saya jelaskan dalam artikel ini dapat bermanfaat. Baca juga atrtikel Apa itu  Sariawan dan penyebabnya.

0 komentar:

Posting Komentar